IB Broker Exness Regional Solo Indonesia

Minggu, 12 Mei 2013

Mengapa Pilih IB Exness Solo Mengapa saya tidak menonjolkan Rebate ?

>

IB Broker Exness Regional Solo Indonesia, IB Broker yang mengenalkan anda lebih lebih jauh seluk beluk dari broker ini ataupun masalah Deposit / Withdrawl dan juga solusi teknikal dan fundamenlatal trading forex Online
IB Broker Exness Regional Solo Indonesia
IB Broker Exness Regional Solo Indonesia, IB Broker yang mengenalkan anda lebih lebih jauh seluk beluk dari broker ini ataupun masalah Deposit / Withdrawl dan juga solusi teknikal dan fundamenlatal trading forex Online


Bismillahirrahmannirrahim,
Saya awali dengan pertanyaan yang mungkin akan bertanya mengapa pilih IB Broker Exness ?. Okay saya akan menjelaskan dahulu untuk pertanyaan ini, sebelumnya saya tidak pandai dalam menulis dan merangkai kata agar mudah di mengerti pembaca, tapi saya akan berusaha tulisan saya bisa di baca dengan mudah dan dimengerti.

IB Broker atau Intruductional Broker, atau dalam bahasa indonesia Pengenal Broker, yang mengenalkan broker, bisa dikatakan salesnya broker. mengapa kita harus lewat IB ? nah ini juga menjadi kegalauan seorang trader sendiri. saya akan paparkan alasannya yang menurut saya IB itu memang harus ada pada seorang trader.

  1. IB ada karena dia mengenalkan seluk beluk dari broker, mungkin IB sudah mengenal broker tersebut dari A - Z, intinya IB sudah mengetahui keseluruhan broker tersebut dari legalitas dan dari kenyataan dalam dia menjalankan kegiatan trading melalui MT4. Nah jika untuk Broker Exness ini mungkin saya kenal Broker ini secara keseluruhan, dan sering juga berchat ria melalui fasilitas chatnya dengan salah seorang staff cewek yang memakai bahasa inggris.
  2. Selain IB menjadi perantara pengenal dia juga menjadi perantara dalam kita berdeposit atau withdrwal. Mungkin kita akan berpikir, kita deposit dan Withdrawl sendiri pun bisa tanpa harus melalu IB, Iya memang benar, selama ini pun saya jika di kasih link referal atau affiliasi juga demikian. saya tidak pernah memakai affiliasi mereka. Tapi setelah saya pikir pikir ternyata memakai affiliasi mereka juga ada manfaat, selain kita ada di daftar list mereka, kita jadi tidak sungkan untuk bertukar masalah atau solusi.
  3. Menjadi teman saat kita boring, terfloating, bingung OP dan jika masih pemula, akan banyak pertanyaan tentang broker, tentang MT4, atau tentang apa saja. karena apa ? karena IB broker biasanya dia akan Online mungkin 12 jam penuh di depan komputer sambil mengupdate news, sinyal atau sedang melayani clientnya.
  4. Untuk Pemula, nantinya ini bisa menjadi latihan anda sebelum mengenal IB lain yang mungkin lebih profesional dan lebih ketat. tapi anda sudah tau alurnya. Dan di IB yang lebih profesional anda akan bisa lebih percaya untuk bertrading forex dengan dana sekitar 4 digit dolar. 


 

Itulah sekelumit mengapa harus memakai IB Broker dalam kita ber trading forex online ini.
Terus apa dong kerugiannya jika kita memakai IB ? kerugiannya saya rasa tidak ada, anda memakai affiliasi atau mendaftar lansung pada situs broker yang bersangkutan secara lansung tidak ada kerugiannya. Ini semacam simbiosis yang sedikit menguntungkan pihak lain dengan adanya pembagian rebate, tetapi tidak merugikan client yang menjadi referalnya. Sudah saya praktekkan sendiri dan saya alami, malah kadang kita tidak mendapat pembagian rebate, karena jika tidak melalui IB atau link referal kita di anggap tidak membutuhkan rebate.

Sekarang lanjut kenapa saya tidak menginginkan rebate ? sebenarnya, sejujurnya memang saya tidak menginginkannya, saya berfikir sudah bisa profit dari trading masak harus cari profit lain lagi ?. Akan saya beri beberapa alasan saya tidak menonjolkan rebate.
  1. Pertama, jujur saya sudah profit dari trading saya sendiri, kalo saya pikir jika masih menginginkan rebate, berarti trading forex saya masih kalang kabut, masih bingung mencari profit, dan masih tidak percaya dengan forex.
  2. Disisi lain saya ingin menjalin pertemanan yang tidak sebatas teman yang di facebook, tapi teman di facebook juga perlu, karena satu dan lain hal. di artikel atas sudah saya jelaskan keuntungan IB itu seperti apa, salah satunya saya ingin agar client atau referal saya itu tidak "perkewuh" untuk bertukar solusi atau masalah, jika tidak ada ikatan referal atau afiliasi maka akan agak gimana gitu, ya kan ?. 
  3. Untuk menjembatani agar client yang menginginkan pembagian rebate. karena rebate dari Exness ini membutuhkan IB agar anda sebagai klient juga bisa mendapatkan bagian rebate.
  4. Nantinya jika rebate terkumpul banyak dan layak, rebate bagian IB saya tidak akan saya gunakan untuk deposit trading, Akan saya sumbangkan ke panti asuhan yang ada di kota saya, kota solo atas nama Hamba Allah SWT.
Sebagai akhir artikel ini saya ingin menyimpulkan, bahwa IB yang saya buat ini tidak menonjolkan rebate, tetapi sebagai tali erat agar anda dan saya bisa ada ikatan, meskipun tanpa menjadi referal IB, saya juga menerima lapang dada dan sumeh kok, hehehee.



Mengapa Pilih IB Exness Solo Mengapa saya tidak menonjolkan Rebate ? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin